Cara menampilkan jumlah pembaca tiap postingan di blog


Malam sob,kali ini saya akan membahas mengenai bagaimana Cara menampilkan jumlah pembaca tiap postingan di blog.Yup, pembaca tiap postingan,bukan total pembaca.Jika masih bingung bisa dilihat pada gambar diatas.Gambar itu merupakan salah satu screenshot dari artikel blog ini yang sudah menggunakan jumlah pembaca tiap postingan di blog.Jika anda ingin menggunakannya seperti blog ini.Ikuti langkah-langkahnya di bawah ini.

1. Login ke akun blogger
2. Pilih Template --> Edit HTML --> Lanjutkan
3. Centang expand template widget
4. Cari kode <p><data:post.body/></p> (Gunakan Ctrl + F untuk mempermudah pencarian)
5. Jika sudah ketemu, Copy dan pastekan kode dibawah ini tepat diatas atau sebelum kode <p><data:post.body/></p>.tadi


<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<div id='hit-counter'>
&lt;a href=&#39;http://www.csharpaspnetarticles.com&#39; rel=&#39;follow&#39;&gt;
<script src='http://amitjain.in/pageviews.php' type='text/javascript'/> &lt;/a&gt;
</div></b:if>


6. Setelah itu klik simpan template.


NB : Kode <p><data:post.body/></p> biasanya terdapat lebih dari 1, gunakan yang pertama.


10 komentar:

  1. kok di template blog ane gak ada data post
    ada alternatif lain mungkin?

    BalasHapus
  2. makasi sob...
    akhirnya bisa juga nampilin view per post nya...
    view sebelum kita pasang scriptnya ini ga ditampilkan juga ya?
    apa view pas kita pasang script dan setelahnya baru ditampilkan?
    mohon saran ya...
    thanks...

    BalasHapus
  3. @de eka Sasya pas anda mulai pasang tu script baru dihitung viewnya

    BalasHapus
  4. @de eka Sasya pas anda mulai pasang tu script baru dihitung viewnya

    BalasHapus
  5. makasi kk sharenya, mau coba pasang di blog ku nanti.

    salam kunjung

    BalasHapus
  6. Maksih infonya gan ni lagi tak coba...kunjungan balik ya saya tunggu

    BalasHapus
  7. makasih kk, sudah berhasil dipasang, mampir ke blog dd yah,..

    BalasHapus
  8. Terima kasih infonya. Sangat berguna untuk menunjang popularitas.

    BalasHapus

Aturan berkomentar di Brillian's Blog :
1. Komentar harus relevan dengan isi postingan
2. Tidak mengandung SARA, P*RN*, atau sejenisnya
3. Tidak menyertakan link aktif.
4. Bukan tempat promosi.

Jika komentar tidak memenuhi aturan diatas, komentar akan dihapus oleh admin tanpa pemeritahuan lebih lanjut.

Salam Nge-Blog....Bye....