Spesifik 3 Suku dalam Travian

Langsung saja,saya akan memposting mengenai Spesifik 3 Suku dalam Travian.Simak di bawah ini

1. GALIA


- Persyaratan waktu rendah/lama.
- Perlindungan lebih baik terhadap penjarah.
- Pertahanan yang baik pada awal permainan.
- Kavaleri yang sangat baik, unit tercepat dalam permainan.
 - Sesuai untuk pemain baru.

2. ROMAWI


- Persyaratan waktu yang moderat.
- Dapat mengembangkan desa tercepat.
- Pasukan sangat kuat tapi mahal, infanteri yang baik.
- Hampir tidak memiliki keuntungan pada awal permainan,
- tidak dianjurkan untuk pemain pemula.

3. TEUTON


- Waktu yang memadai yang diperlukan untuk bermain ofensif.
- Pasukan murah dapat diproduksi dengan cepat,
- bagus untuk penjarahan.
- Untuk pemain yang agresif dan berpengalaman.

Demikian uraian singkat diatas yang saya dapatkan dari situs resmi travian.





0 komentar:

Posting Komentar

Aturan berkomentar di Brillian's Blog :
1. Komentar harus relevan dengan isi postingan
2. Tidak mengandung SARA, P*RN*, atau sejenisnya
3. Tidak menyertakan link aktif.
4. Bukan tempat promosi.

Jika komentar tidak memenuhi aturan diatas, komentar akan dihapus oleh admin tanpa pemeritahuan lebih lanjut.

Salam Nge-Blog....Bye....